Penyuluhan Tentang Diet Penderita Hipertensi

PKRS RSUD KOTA PADANG PANJANG

Kamis 29 Juli 2021

HIPERTENSI MERUPAKAN SILLENT KILER ( PEMBUNUH DIAM-DIAM )

Gejala Hipertensi  :

* SAKIT KEPALA

* LEMAS

* KELELAHAN

* GANGGUAN PENGLIHATAN

* SESAK NAFAS

* NYERI DADA

* ARITMIA

* ADANYA DARAH DALAM URIN

Penyebab Hipertensi :

* USIA

* GAYA HIDUP ( Life Style)

* KETURUNAN

* OBESITAS

* KURANG ASUPAN SAYUR DAN BUAH

* KELEBIHAN NATRIUM ATAU KEKURANGAN KALIUM( POLA MAKAN TIDAK SEHAT)

* KURANG AKTIFITAS/OLAHRAGA

* MEROKOK

* ALKOHOL/ KAFEIN

Kategori Hipertensi :

* HIPERTENSI APABILA TD > 120/80 mmHg

* NORMAL = 100 – 120/60 – 80 mm/Hg

* HIPOTENSI APABILA < 100/60 mm/Hg

Komplikasi Hipertensi :

* JANTUNG

* STROKE

* GINJAL

* MATA

* ATEROSKLEROSIS (Pengerasan Pembuluh Darah)

* GAIRAH SEX MENURUN

Mencegah Hipertensi :

* MENJAGA BERAT BADAN IDEAL

* OLAH RAGA RUTIN

* KONSUMSI MAKANAN RENDAH LEMAK DAN KAYA SERAT

* KURANGI GARAM

* HINDARI ALKOHOL/KAFEIN

* BERHENTI MEROKOK

* HINDARI FAST FOOD

* PERHATIKAN LEBEL MAKANAN

* KELOLA STRES

Pola Makan Penderita Hipertensi :

* RENDAH GARAM

* GARAM YANG DIMAKSUD ADALAH  GARAM NATRIUM

  CONTOH GARAM NATRIUM : GARAM DAPUR, SODA KUE, BAKING POWDER, VETSIN, KECAP,                                                              TAUCO, DLL

Macam-macam diet rendah garam :

* DIET RENDAH GARAM I (200 – 400 mg Na) : TANPA PEMBERIAN GARAM DAPUR

* DIET RG II (600 – 800 mg Na) BOLEH MENGGUNAKAN   ½ SDT (2 GR) GARAM/HARI

* DIET RG III (1000 – 1200 mgNa) BOLEH MENGGUNAKAN 1 SDT(4 GR) GARAM/HARI

Makanan Yang Tidak Dianjurkan Penderita Hipertensi :

* ROTI, BISKUIT DAN KUE-KUE YANG DIMASAK DENGAN GARAM DAPUR, BAKING POWDER DAN      SODA

* OTAK, GINJAL, LIDAH, SARDEN KALENG, USUS,

* JEROAN, BABAT, HATI, JANTUNG, IKAN ASIN, TERI,

* MAKANAN YANG DIAWETKAN, TELUR ASIN, DLL

* DAGING MAX 100 gr/HARI (MAX 2 POTONG

Menurunkan Tekanan Darah Dengan Makanan :

* BELIMBING MANIS: SERAT TINGGI, VITAMIN C

* MENTIMUN : MENGANDUNG AIR (90%), KALIUM, & RENDAH KALORI

* SELEDRI: MAMPU MEMPERLEBAR PEMBULUH DARAH

* BAWANG PUTIH: KANDUNGAN ALISISIN DAPAT MELENTURKAN PEMBULUH DARAH

* ANGGUR SEGAR

* PISANG / KENTANG / BROKOLI

Sekian informasi yang dapat kami sajikan.apabila bapak/ibu ingin berkonsultasi seputar menu dan diet makanan yang tepat bapak/ibu dapat megunjungi poli gizi yang buka setiap hari senin s/d sabtu.bapak/ibu akan dilayani oleh ahli gizi RSUD Kota Padang Panjang.

Selalu patuhi protokol kesehatan

Semoga bermanfaat

Salam sehat untuk kita semua

 

 

 -